Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2019

COOPERATIVE MOMENT, PENGABDIAN KOPMA DALAM BERWIRAUSAHA

Gambar
POLINES, KOPMA BM (24/2) - Cooperative Moment (COMMENT) adalah salah satu program kerja UKM Kopma Bahtera Manunggal Politeknik Negeri Semarang berupa pengabdian masyarakat di desa binaan untuk berbagi ilmu kepada masyarakat mengenai pembuatan usaha-usaha baru yang diharapkan dapat meningkatkan keadaan ekonomi masyarakat desa tersebut. COMMENT yang bertema "Meningkatkan Kualitas SDM Menuju Kemandirian Ekonomi Melalui Usaha Kreatif" dilaksanakan pada hari Minggu, 24 Februari 2019 bertempat di Dusun Secang, Desa Penawangan, Pringapus, Kabupaten Semarang tepatnya di rumah Kepala Dusun Bapak Budi Utomo. COMMENT pada kali ini dihadiri Wakil Direktur III Bidang Kemahasiswaan Adhy Purnomo, ST., MT . "Kopma mengadakan penyuluhan membuat produk baru di desa ini berharap dapat meningkatkan ekonomi dan kesejahteraan warga sekitar" ungkap nya dalam sambutan. Acara dibuka oleh Kepala Desa Penawangan, Bapak Muslih dan dilanjutkan dengan penyuluhan yang diisi oleh Nikmatunia